PROFIL SEKOLAH KU


SMKN 1 Rangkasbitung adalah sekolah kejuruan yang berada di kota Rangkasbitung. Di sekolah ini memiliki 4 Jurusan :
* AK  (Akutansi)
* AP   (Administrasi Perkantoran)
* PJ    (Penjualan)
* TKJ (teknik komputer dan jaringan)

Berdasarkan SK pemerintah, SMKN 1 Rangkasbitung yang sudah menjadi sekolah yang bertaraf INTERNATIONAL (SBI) terakreditasi dengan nilai 'A' Untuk salah satu bidang, terutama dalam prestasi,banyak sudah banyak penghargaan yang diraih oleh siswa - siswi SMKN 1 Rangkasbitung.

  • SEJARAH 

Dirintis bulan Maret 1966 di bawah pembinaan PEMDA Lebak, dimana salah seorang perintisnya adalah DRS. H. SUDIA SAPUTRA yang juga merupakan Kepala Sekolah SMK N 1 Rangkasbitung. Kampus mulanya beralokasi di SMEP yang sekarang menjadi SLTP Negeri 4 Rangkasbitung Tanggal 1 Januari 1968 berdasarkan SK. NO. 34/PP/IV/1967 secara resmi menjadi SMEA Negeri dan sepenuhnya di bawah pembinaan DEPDIKBUD.

Tahun pelajaran 1986/1987 Kampus SMEA (SMK Negeri) pindah ke Jln. Komplek Pendidikan dengan luas area kurang lebih 20.000 m2, yang merupakan dari bantuan dari ADB (Asia Development Bank) . Salah satu porestasi SMK N 1 Rangkasbitung yang paling monumental adalah sebagai salah satu juara Nasional Wawasan Wiyata Mandala pada tahun 1992.


  • Ekstra kulikuler

Ekskul utama

* Paskibra
* Sispala
* PKS (Patroli Keamanan Sekolah)
* PMR (Palang Merah Remaja)
* Pramuka

Ekstrakurikuler Utama adalah ekstrakurikuler yang diprogramkan oleh sekolah yang dijalankan oleh pihak OSIS, yang dimana program ini mewajibkan para siswa - siswi khususnya kelas 1 untuk mengikuti salah satu ekstrakurikuler diatas.

Ekstrakurikuler pilihan

* IKRAMA
* ESC
* Drum Band
* Olah Raga
* Pencak silat
* Futsal
* Bola basket
* Bola voli
* Bulutangkis

Intra sekolah
  1. OSIS (orientasi siswa intra sekolah)
  2. MPR

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More